Ramayan Prambanan Opera -Sang Hanoman-

April 21, 2016 / Berita

Salah satu pertunjukan spektakuler tahun ini
“Ramayanan Prambanan Opera”
SANG HANOMAN
Berkolaborasi dengan Endah Laras
Jumat, 27 Mei 2016, 19.30
di Teater Terbuka Ramayana Candi Prambanan
Pertunjukan tari Ramayana dengan latar belakang yang menakjubkan dari Candi Prambanan. Tarian ini menceritakan mengenai cerita Hanoman dalam mencari Shinta. Lebih spesial dengan kolaborasi dengan Endah Laras.

Tarian oleh Penari dari ISI Surakarta
Produser oleh : Agung Kusumo Widagdo, S.Sn
Komposer oleh : Dedek Wahyu Sutrisno
Koreografer oleh  : Anggono Kusumo Wibowo, S.Sn, M.SN

Dapatkan tiketmu segera

  • VIP = Rp 500.000,- + makan malam
  • Special Class  = Rp 400.000,- + makan malam
  • Class 1 = Rp 125.000,-
  • Class 2 = Rp 100.000,-
  • Student  = Rp 40.000,- (MINIMAL 20 orang)

keterangan lebih lanjut dan pemesanan, hubungi :

  • Nardi : 0817 0426 908
  • Watik : 0857 2929 1087
  • Agus : 0857 2902 5448

Acara ini dipersembahkan oleh :
PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan, & Ratu Boko
dan didukung oleh :
Kementerina Pendidikan

Berita Terkait

Borobudur Cultural Feast 2017

PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan & Ratu Boko (Persero) atau TWC sebagai pengelola Candi Borobudur memiliki kewajiban untuk melestarikan warisan budaya bangsa yang adiluhung serta terus berupaya […]

Opening Ceremony Kejuaraan Balap Sepeda Tour De Indonesia 2018 diawali dari Candi Prambanan

“saya menyambut baik sekaligus menyampaikan aprisiasi yang tinggi atas penyelenggaraan balap sepeda Tour de Indonesia ini yang titik awalnya dilaksanakan di Candi Prambanan yogyakarta” Itulah sekilas sambutan Gubernur […]

Uji Coba Pembukaan Operasional dengan Pembatasan Pengunjung di TWC Borobudur

PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan & Ratu Boko (Persero) melakukan uji coba pembukaan operasional kawasan Taman Wisata Candi (TWC), Borobudur Kamis (25/6/2020). Pembukaan ini dilakukan setelah melalui […]