Borobudur Nite 2015

December 07, 2015 / Berita

Siapkan dirimu untuk “Borobudur Nite 2015″

Musik, Lampion, dan Doa

31 Desember 2015, 20.00

di Candi Borobudur,

Magelang, Jawa Tengah, Indonesia

Perayaan Tahun Baru dengan Pertunjukan Spesial dari:

– Rio Frebrian

– Fariz RM

– Nita Aartseen and Quarto

– Rio Moreno Latino Jazz

– Synergi Band BUMN

Dapatkan tiketnya sekarang

1. Platinum = 500 K

fasilitas

  • Tiket masuk
  • Makan malam Eksklusif di Manohara
  • Gratis Souvenir
  • Gratis Lampion

2. Festival = 150 K

fasilitas

  • Tiket Masuk
  • Voucher Snack
  • Gratis Lampion

SPESIAL UNTUKMU

Dapatkan harga spesial Platinum Tiket

Diskon 15% hingga 15 December 2015

Informasi lebih lanjut, hubungi

  • Agus Susanto : 0877 4541 0932
  • Putri : 0812 9000 035
  • Estri : 0818 0273 8674
  • Ruri : 0852 9229 2008

Berita Terkait

Festival Ratu Boko 2016

Festival Ratu Boko 2016 Jogjakarta, 20-25 September 2016 Pertunjukan Seni, Musik, Kuliner Tradisional dan Kontemporer selama enam hari di Keraton kuno yang mempesona Menampilkan Membuat sketsa secara langsung oleh […]

Borobudur Symphony Mariah Carey Live in Concert 2018

Borobudur Symphony adalah sebuah pagelaran musik bertaraf internasional yang digelar untuk kesekian kalinya dipelataran Candi Borobudur. Pagelaran musik ini merupakan sebuah bentuk upaya sinergi jangka panjang BUMN Hadir […]

TWC Perkuat Konten Edukasi Menuju Quality Tourism, Nilai Sejarah Relief Pohon Bodhi Candi Borobudur Sebagai Sumber Inspirasi

Candi Borobudur merupakan salah satu bentuk pelajaran untuk mencapai kesempurnaan, sebuah buku pendidikan yang terbuka tentang nilai-nilai kesempurnaan yang universal. Disebut sebagai salah satu “Centre for Excellence” di […]